Jurnal Margin Eco adalah jurnal ekonomi dan perkembangan bisnis. Jurnal ini diterbitkan oleh fakultas ekonomi Universitas KH. A. Wahab Hasbullah Tambakberas Jombang. Terbit secara berkala satu semester sekali. Dimana sebagai sarana kajian ilmiah dan keilmuan di bidang ekonomi yang merupakan hasil kerja akademik para peneliti, dosen dan penulis. Redaksi mengundang para penulis, peneliti dan akademisi untuk mengirimkan artikel ilmiah dalam bentuk hasil penelitian. Gagasan konseptual berisi kajian teoritis dari ilmu ekonomi dan perkembangan bisnis yang meliputi : manajemen sumberdaya manusia, manajemen operasional, manajemen keuangan, manajemen pemasaran, e-commerce, manajemen retail, kewirausahaan, studi kelayakan bisnis dan manajeme resiko.

DOI: https://doi.org/10.32764/margin.v6i1

Published: May 31, 2022

Accountant: Passion, Compassion and Job Satisfaction

Ria Mennita (1), Pujangga Abdillah (2)
(1) Universitas Merdeka Malang ,
(2) Universitas Merdeka Malang
15-27
135

Pengaruh Gaya Hidup Konsumen, Kualitas Produk, Ekuitas Merek Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Pada Eiger Mojokerto

Chairul Anam (1), Inuk Wahyuni Istiqomah (2), Putri Indra Asmaul Husna (3)
(1) STIE Al-Anwar ,
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Al-Anwar ,
(3) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Al-Anwar
1-14
317

Analisis Praktik Akuntansi Sistem Laporan Keuangan dan Transaksi PT. Rumah Sehat Naily

Hania Lailatul Rahmalia (1), Fitri Komariyah (2)
(1) STIE Mahardhika Surabaya ,
(2) STIE Mahardhika Surabaya
28-32
63

Sistem Informasi Akuntansi Penggajian Karyawan (Studi Kasus Pada PT. Mandiri Jaya Sembilan)

Ima Wahyu Dewi Saputri (1), Fitri Komariyah (2)
(1) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mahardhika ,
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mahardhika
49-55
249

Celebrity Endorser dalam Meningkatkan Kepercayaan Masyarakat pada Vaksin Covid-19

Dina Novita (1), Erni Widiastuti (2), Asih Handayani (3)
(1) Universitas Muhammadiyah Surabaya ,
(2) Universitas Surakarta Solo ,
(3) Universitas Slamet Riyadi Solo
56-68
80

Analisis Strategi Pemasaran dalam Peningkatan Volume Penjualan Produk pada CV. Karya Apik Group

Khotim Fadhli (1), Fitri Fitri (2), Ahmad Nur Ismail (3)
(1) Universitas KH. A. Wahab Hasbullah ,
(2) Universitas KH. A. Wahab Hasbullah ,
(3) STKIP PGRI Ponorogo
33-48
450