PERANAN MEDIA BAGI PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

Authors

  • SLAMET -

DOI:

https://doi.org/10.32764/saintekbu.v8i1.4

Abstract

Bahwa media adalah segala sesuatu yang dapat menyalurkan informasi dari sumber informasi kepada penerima informasi. Sedangkan pembelajaran adalah usaha guru untuk menjadikan siswa melakukan kegiatan belajar. Dengan demikian media pembelajaran adalah segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan informasi bahan ajar dari guru ke siswa sehingga dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian, dan minat siswa sehingga pada akhirnya dapat menjadikan siswa melakukan kegiatan belajar. Manfaat dan peranan media pembelajaran tersebut adalah penyampaian materi pembelajaran dapat diseragamkan, proses pembelajaran menjadi lebih jelas dan menarik, proses pembelajaran menjadi lebih interaktif, efisiensi dalam waktu dan tenaga, meningkatkan kualitas hasil belajar siswa, memungkinkan proses belajar dapat dilakukan di mana saja dan kapan saja, menumbuhkan sikap positif siswa terhadap materi dan proses belajar serta mengubah peran guru ke arah yang lebih positif dan produktif. Dan semua itu peran media pembelajaran dalam rangka mencapai tujuan pembelajaran dan tujuan pendidikan yang telah direncanakan oleh guru agar terwujud dengan baik. Kata Kunci: Media, Pembelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2016-02-25

How to Cite

-, S. (2016). PERANAN MEDIA BAGI PEMBELAJARAN DI SEKOLAH. SAINTEKBU, 8(1). https://doi.org/10.32764/saintekbu.v8i1.4