MANFAAT AIR SUSU IBU ( ASI ) PADA ANAK DALAM PERSEPEKTIF ISLAM
DOI:
https://doi.org/10.32764/eduscope.v5i1.376Abstract
ABSTRAK
Pembahasan pada artikel ini adalah tentang Manfaat Air Susu Ibu (ASI) Pada Anak Dalam Persepektif Islam. Air Susu Ibu (ASI) adalah suatu emulsi lemak dalam larutan protein, laktosa dan garam-garam anorganik yang sekresi oleh kelenjar mamae ibu, yang berguna sebagai makanan bagi bayinya. Air Susu Ibu (ASI) ini sebagai makanan alamiah adalah makanan yang terbaik yang dapat diberikan ibu kepada anak yang dilahirkanya. ASI juga mengandung zat pelindung yang dapat menghindari bayi dari berbagai penyakit infeksi. Pemberian ASI juga mempunyai pengaruh emosional yang luar biasa yang mempengaruhi hubungan batin ibu dan anak, dan juga psikologis si anak. ASI juga mengandung zat-zat gizi berkualitas tinggi yang berguna untuk pertumbuhan dan perkembangan kecerdasan bayi/anak.
Kata Kunci: “Air Susu Ibu (ASI), Manfaat ASI, Fase Pembentukan ASIâ€
ABSTRACT
The discussion in this article is about the benefits of breast milk in children in islamic perspectives. Mother’s milk (ASI) is a fat emulsion in a solution of protein, lactose and inorganic salts which are secreted by the mother’s mammary glands, which is useful as food for the baby. This mother’s milk (ASI) is a natural food which is the best that a mother can give to her child. ASI also contains protective substances that can prevent babies from various infactious diseases. Giving ASI also has an extraordinary emotional effect that can affect the inner relationship of the mother and child, as well as the development of the child. Breast milk also contains highquality nutrients that are useful for the growth and development of intelligence of babies/children.
Key words: “Breast Milk (ASI), Benefits of ASI, Breast Milk Formation Phase.