Pengaruh Media Komik Tematik Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V SD

Authors

  • Arnelia Dwi Yasa
  • Denna Delawanti Chrisyarani

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media komik terhadap hasil belajar siswa kelas V Sekolah Dasar. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kuantitaif. Jenis penelitian quasi eksperimen dengan tipe post tes, non-equivalent control group desaign. Jumlah siswa dalam penelitian ini adalah 40 siswa kelas V tahun ajaran 2017/2018. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa tes. Hasil dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan media komik tematik terhadap hasil belajar siswa kelas V SD.

 

Kata kunci: hasil belajar, media komik, tematik.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2018-10-29

How to Cite

Yasa, A. D., & Chrisyarani, D. D. (2018). Pengaruh Media Komik Tematik Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V SD. Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin, 1, 92–95. Retrieved from https://ejournal.unwaha.ac.id/index.php/snami/article/view/271