Pengembangan dalam Meningkatkan Inovasi Variasi Produk dan Strategi Penjualan Dhamar Mie Lidi

Authors

  • Mutafina Herman Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Nurchofifatur Rohmah Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Irma Ika Wahyuni Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Siti Lutfiyatur Rohmah Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Nanda Risa Irmania Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Tiyas Rahmadanti Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Sisminnitah Dewi Nofita Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Siti Delta Aisyah Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Hanis Khusnul Fidya Rahma Universitas Maarif Hasyim Latif
  • Bayu Charisma Universitas Maarif Hasyim Latif

DOI:

https://doi.org/10.32764/abdimasper.v3i3.3289

Keywords:

UMKM, Promosi, Branding Produk, Strategi pemasaran

Abstract

Pengabdian masyarakat kali ini di Dharma Mie Lidi yang beralamatkan beralamatkan di Dusun Randu Songo, Desa Kesamben Kulon, RT. 002, RW. 008, Kecamatan Wringinanom, Kabupaten Gresik. Dimulai pada tanggal 08 September 2021 sampai dengan 08 Oktober 2021. Metode yang dipakai dalam pengabdian ini merupakan Kualitatif dengan cara survey dan mendampingi UMKM  terhadap  mengembangkan inovasi variasi produk dan strategi penjualan  dengan cara  branding produk keseluruhan seperti pengemasan produk, logo produk, stiker, poster, foto kaqtalog untuk keperluan promosi –promosi dan strategi pemasaran seperti membuat konten yang menarik lalu di upload di media sosial, tak hanya penjualan melalui online tim pengabdian juga melakukan promosi melalui offline dengan cara mendirikan stand makanan di daerah driyorejo dengan hal ini produk dapat meningkatkan penjualan  sehingga dapat menarik pelanggan untuk membeli jajanan di Dharma Mie Lidi.

Downloads

Published

2022-12-03

How to Cite

Herman, M., Rohmah, N., Wahyuni, I. I., Rohmah, S. L., Irmania, N. R., Rahmadanti, T., Nofita, S. D., Aisyah, S. D., Rahma, H. K. F., & Charisma, B. (2022). Pengembangan dalam Meningkatkan Inovasi Variasi Produk dan Strategi Penjualan Dhamar Mie Lidi. Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(3), 156–160. https://doi.org/10.32764/abdimasper.v3i3.3289

Issue

Section

Articles