P Parenting Education (Positive Parenting Untuk Buah Hati Tercinta Di Era Digital).

Authors

  • chusnul chotimah Universtas KH A.Wahab Hasbullah
  • Siska Arum Sari Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Andini Zulfah Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Asha Melinia Enjela Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Muhammad Hisommudin Universitas KH. A. Wahab Hasbullah

Keywords:

Perenting, Innovation, Education

Abstract

Orang tua dalam keluarga berperan sebagai pendidik pertama dan dasar bagi tumbuh kembang  anak, orang tua memenuhi peran ini melalui teladan atau praktik pengasuhan yang positif dan efektif. kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) melalui kegiatan Parenting Education dengan tema “Positive Parenting untuk Buah Hati Tercinta di Era Digital†kepada Ibu-ibu di Desa Karobelah memiliki tujuan memberikan edukasi dan pemahaman parenting terhadap anak, mengupas konsep pendekatan parenting terhadap anak, memberikan pelatihan pemanfaatan barang bekas dalam penerapan parenting terhadap anak. Metode pendekatan untuk pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat(PKM) ini adalah Participatory Action research (PAR), PAR adalah partisipasi yang artinya turut serta atau ikut serta dalam kegiatan.

Downloads

Published

2024-08-15

How to Cite

chusnul chotimah, Siska Arum Sari , S. A. S. ., Andini Zulfah , A. Z. ., Asha Melinia Enjela , A. M. E. ., & Muhammad Hisommudin , M. H. . (2024). P Parenting Education (Positive Parenting Untuk Buah Hati Tercinta Di Era Digital). Jumat Pendidikan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 101–104. Retrieved from https://ejournal.unwaha.ac.id/index.php/abdimaspen/article/view/4206

Issue

Section

Articles