Peningkatkan Semangat Keimanan melalui Perayaan Maulid Nabi Muhammad
DOI:
https://doi.org/10.32764/abdimasagama.v3i3.3133Keywords:
Maulid, Nabi Muhammad SAW, Tiga Metode, Keimanan MasyarakatAbstract
Peringatan maulid Nabi Muhammad SAW menjadi salah satu faktor yang sangat penting dalam membangkitkan semangat keislaman dan memperkuat keimanan kepada Allah SWT. Dalam pengabdian masyarakat ini dilakukan tiga metode utama agar dapat membangkitkan semangat keislaman dan memperkuat keimanan masyarakat di Desa Kramat Jegu Kecamatan Taman Kabupaten Sidoarjo. Tiga metode ini terbukti dapat dapat meningkatkan antusiasme masyarakat untuk mendatangi acara peringatan maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Baitut Taqwa di desa tersebut.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Aslam Chitami Priawan Siregar, Ni'matut Tamimah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.